Pilkada 2024: Warga Binaan Kemenkumham Babel Diberi Hak Suara

Bocah Terseret Arus Sungai di Kelurahan Mampun Ditemukan Meninggal Dunia   Warga Pontianak Sampaikan Surat Terbuka ke Presiden dan Pimpinan Penegak Hukum Terkait Dugaan Korupsi Mandek   Skandal 200 Ton Balok Timah: Kejati Babel Telusuri Peran Syahfitri, Paulus, dan Armen   Kebakaran di Jalan Servo Batu Bara Bukanlah Gudang BBM Ilegal Melainkan Warung Nasi,Ini Penjelasanya   Breaking News! Bocah 3 Tahun Terseret Arus Sungai di Kelurahan Mampun   DJ Sunny Wijaya Ungkap Hubungan dengan Lisa Mariana   Kapolresta Cirebon Menjenguk dan Berikan Bantuan kepada Anak Asuh Stunting   Babinsa Kelurahan Sukapura Laksanakan Anjangsana Bahas Pertanian dan Penjualan Gabah   Surat Aduan Terhadap Salah Satu Anggota DPRD Madina Menunggu Disposisi Ketua Dewan    Permohonan Klarifikasi Terkait Biaya Ujian Madrasah di MTs Al-Manaar Muhammadiyah Pameungpeuk   Anggota DPRD Kabupaten Bekasi, Napsin Giridawangsa, S.E   Bina Teritorial, Babinsa Koramil 04/Sikakap Sapa Warga Mapinang   Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Daerah Pemilihan IX Kabupaten Bekasi, Christin Novalia Simanjuntak, S.H, M.K.N   Peduli dan Ramah, Babinsa Koramil 02 Sambangi Pedagang Sebagai Bentuk Kehadiran TNI di Tengah Rakyat   Kapolsek Bandar Pulau Minta Maaf dan Tegur Anggota Disinyalir Sering Geber - Geber Kendaraan    Wujudkan Swasembada Pangan, Danramil 1401/Kesambi Dampingi Pengubinan Padi di Karyamulya   Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Kelurahan Jati Cempaka   Hujan Tak Menghalangi Antusiasme Para Tamu Bersilaturahmi Dengan Bupati Klaten.    Robert Simanjuntak,S.H. Berpendapat: Penyidik Kejatisu Transfaransi Penegakkan Hukum Terkait Penangkapan SLS Dan MK   Wabup H A Khafid Buka Acara Silek Penyudon  
Daftar Isi
Warga Binaan Lapas di Babel: Siap Menyambut Pilkada 2024 dengan 2.116 Pemilih Terdaftar


Pangkalpinang, growmedia-indo, com-
Sebanyak 2.116 warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas)/ Rumah Tahanan Negara (Rutan)/ Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kemenkumham Babel telah terdaftar pada Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kadivpas) Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, Kunrat Kasmiri, minggu  (06/10/2024).

Disampaikan Kunrat, dari 2.846 warga binaan di Babel, sebanyak 2.116 warga binaan terdaftar pada DPT pemilihan Gubernur. Sebanyak 503 warga binaan berasal dari Lapas Pangkalpinang, 719 warga binaan dari Lapas Narkotika Pangkalpinang, 391 warga binaan dari Lapas Sungailiat, serta 182 warga binaan dari Lapas Tanjungpandan.

"Lalu 21 anak binaan dari LPKA Pangkalpinang, 102 warga binaan dari Lapas Perempuan Pangkalpinang, dan 198 warga binaan dari Rutan Muntok.

Kemudian, untuk DPT pemilihan Bupati, terdata sebanyak 553 warga binaan. Beberapa diantaranya, 252 warga binaan dari Lapas Sungailiat, 112 warga binaan dari Lapas Tanjungpandan, serta 189 warga binaan dari Rutan Muntok.

Baca Juga: loading

"Selain itu, terdapat 539 warga binaan yang menjadi DPT pemilihan Walikota, sebanyak 172 warga binaan dari Lapas Pangkalpinang, 331 warga binaan dari Lapas Narkotika Pangkalpinang, 6 anak binaan dari LPKA Pangkalpinang, dan 30 warga binaan dari Lapas Perempuan Pangkalpinang," tutur Kunrat.

Lebih lanjut disampaikan Kunrat, untuk pelaksanaan Pilkada nanti sudah ditetapkan sebanyak 8 TPS (Tempat Pemungutan Suara) yang ada di Lapas. Rinciannya yaitu, 2 TPS di Lapas Narkotika Kelas IIA Pangkalpinang. sedangkan di di Lapas Kelas IIA Pangkalpinang, Lapas Kelas IIB Sungailiat, Lapas Kelas IIB Tanjungpandan, LPKA Kelas II Pangkalpinang, Lapas Perempuan Kelas III Pangkalpinang, dan Rutan Kelas IIB Muntok,  masing-masing 1 TPS

Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenkumham Babel, Harun Sulianto berharap,pada  pelaksanaan Pilkada nanti  ,  warga binaan yang sudah terdaftar dalam DPT  dapat menggunakan hak pilihnya.

(Eqi)



Posting Komentar